Pontianak Expo 2022: KPU Kalbar Raih Juara III Stand Favorit

    Pontianak Expo 2022: KPU Kalbar Raih Juara III Stand Favorit

    PONTIANAK - KPU Provinsi Kalimantan Barat berhasil meraih Juara III Kategori Stand Favorit dan diserahkan langsung oleh Direktur Utama PT. Prawira Visi Indonesia (PISINDO) H. Deddy Saefudin. 

    Juara tersebut diraih setelah KPU Kalbar mengikuti Pontianak Expo 2022 yang digelar di Pontianak Convention Center selama 5 (lima) hari yakni dimulai Kamis, 20 Oktober 2022 hingga Senin, 24 Oktober 2022. 

    Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kota Pontianak yang ke-251.(nzi) 

    kpu kalbar
    Updates.

    Updates.

    Artikel Sebelumnya

    Kepala Kantor Cabang PT ASABRI (Persero)...

    Artikel Berikutnya

    Wadan Kolakops Rem 121/ABW Pimpin Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Hendri Kampai: Di Indonesia, Rakyat Lebih Percaya Cuwitan Netizen daripada Omongan Pejabat?
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden

    Ikuti Kami